Apa saja Fitur terbaru WhatsApp ?




Sebentar lagi tahun 2021 telah berlaku dan akan memasuki tahun 2022, kini dari pihak WhatsApp telah meluncurkan sejumlah sistem pembaruan yang akan memanjakan setiap penggunaannya, mulai dari hadirnya dukungan multiperangkat, hingga fitur pengiriman media yang bisa menghilang otomatis setelah dibaca, soalnya gini kemungkinan pada awal tahun mendatang sebuah platform media sosial akan semakin sangat populer sekali sehingga diperkirakan banyak sekali filtur baru bermunculan, disini lantas apa saja yang kemungkinan akan hadir dan diluncurkan oleh WhatsApp untuk menyambut tahun baru yang akan datang.


1. Komunitas


Dari hasil WABetaInfo didalam sebuah laporan yag dilansir dari DNA India  disini mengatakan bahwasannya akan muncul fitur Komunitas akan segera dihadirkan dalam aplikasi WhatsApp, Dengan mengusung adanya fitur ini maka untuk setiap pengguna akan mendapatkan opsi untuk membuat grup di dalam grup yang ada, Adapun Sub-grup ini nantinya pesan tetap akan dienkripsi dari ujung ke ujung secara lengkap dan detail.


2. Pengaturan privasi


Dari sistem WhatsApp sendiri juga dilaporkan tengah menguji fitur terkait privasi, sehingga ke depan akan bisa dinikmati pengguna baik melalui aplikasi handphone termasuk melalui WhatsApp versi Web, sehingga untuk setiap pengguna akan dapat menyembunyikan last seen, foto profil dan status dari kontak tertentu sehingga bisa disesuaikan berdasarkan kebutuhan yang kita inginkan.


3. Perpanjangan waktu hapus pesan


Untuk saat ini memang dari WhatsApp belum mengizinkan pengguna untuk menghapus pesan yang dikirimnya sebelum waktu 1 jam 8 menit, namun kemungkinan kedepannya fitur ini akan muncul dan hadir, karena dari data yang telah dipublikasikan dari RepublicWorld, disini WhatsApp tengah berupaya untuk meningkatkan periode waktu penghapusan pesan, sehingga untuk Fitur ini sudah terlihat pada WhatsApp beta 2.214.7.4 yang ada di versi Dekstop, Dengan masa perpanjangan waktu ini pesan di WhatsApp bisa dihapus dalam jangka waktu lebih dari tujuh hari bahkan Kemungkinan juga lebih.


4. Reaksi pesan


kemungkinan besar juga WhatsApp akan meluncurkan sebuah fitur dalam bentuk reaksi pesan di tahun yang akan datang, sehingga dari sistem ini akan memungkinkan pengguna memberi respon berupa pesan yang dikirim orang lain, sehingga dengan hadirnya fitur ini untuk pengguna bisa memberikan reaksi berupa emoji seperti tertawa, terkejut, suka dan lain sebagainya, hal tersebut hasil dari kutip di NDTV sehingga nantinya juga akan ada tab info reaksi terpisah yang memungkinkan pengguna melihat siapa saja pengguna yang bereaksi terhadap pesannya.


5. Editor Foto


Sebenar dari WhatsApp sendiri sempat mengumumkan di postingan Twitter-nya bahwa perusahaan akan memperbarui fitur WhatsApp Web dengan fitur editor foto, sehingga dengan adanya fitur tersebut maka setiap pengguna akan dapat mengedit fotonya saat memakai WhatsApp web di Dekstop, dan untuk Adapun fitur ini memungkinkan pengguna bisa memotong dan memutar foto mereka dari layar WhatsApp Dekstop bahkan bisa juga lewat perangkat ponsel pintar yang sekarang sering kita gunakan.

*

Post a Comment (0)
Previous Post Next Post